Mengungkap Makna-Makna di Balik Arsitektur Tugu Pahlawan, Surabaya
Tugu Pahlawan, salah satu monumen ikonik di Kota Surabaya, Jawa Timur, tidak hanya menjadi simbol penghormatan terhadap jasa para pahlawan. Tugu Pahlawan juga menyimpan berbagai makna yang terkandung dalam setiap elemen arsitekturnya. Monumen ini menjadi pengingat perjuangan rakyat Surabaya dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia, terutama saat peristiwa heroik 10 November 1945….