Mengenal Lebih Jauh Tentang Suku Tobelo Dari Pulau Halmahera

Mengenal Lebih Jauh Tentang Suku Tobelo Dari Pulau Halmahera

Seperti yang kita tahu bahwa Indonesia sangatlah luas sehingga ada banyak sekali sukubangsa yang jumlahnya mencapai hingga 1.340 suku. Tentunya, masih ada banyak suku yang tidak begitu familier atau bahkan jarang di ketahui. Mungkin saja beberapa dari anda bahkan ada yang belum pernah mendengar tentang suku Tobelo. Di mana, Suku…